Persyaratan Calon Santri Baru

1. Syarat Pendaftaran

Berikut rincian syarat pendaftaran :

- Usia: Minimal 12 tahun atau sudah lulus SD/MI.
- Persetujuan Orang Tua/Wali: Mendaftar harus atas kemauan sendiri dan disetujui oleh orang tua atau wali.
- Sudah hafal Alquran Juz 30.
- Biaya Pendaftaran: Rp 250.000,-.

2. Berkas

Berkas yang perlu disiapkan :

- Fotokopi Kartu Keluarga (KK) 2 lembar.
- Fotokopi Akta Kelahiran 2 lembar.
- Fotokopi Ijazah 2 lembar.
- Fotokopi SKHUN 2 lembar.
- Foto santri 3 x 4 dengan latar biru, mengenakan baju putih, dan peci/kerudung putih sebanyak 3 lembar.

3. Formulir Pendaftaran

Mengisi formulir pendaftaran secara langsung di pondok atau melalui link atau scan barcode yang tertera di situs resmi.